Minang Karaoke. Musik Minang adalah salah satu aliran musik Nusantara baik tradisional maupun modern yang tumbuh dan berkembang di wilayah kebudayaan Minangkabau. Musik yang asal-usulnya terkait dengan Musik Melayu ini umumnya dimainkan oleh alat-alat musik seperti talempong, saluang, rabab, serunai, rebana, aguang, gandang, dan biola. Dengan mengikuti perkembangan zaman musik minang sekarang lebih modern dengan menggunakan alat-alat yang modern pula. Berikut salah satu lirik lagu Slowrock yang dibawakan oleh Thomas Arya yang berjudul Luka Jadi Cerita.
Bagi pecinta lagu-lagu minang, kami telah menyediakan lirik beserta audio yang dapat Dunsanak putar sambil berkaraoke. Terima kasih atas kunjungan dan partisipasinya, semoga blog yang sederhana ini dapat mengobati rasa rindu dunsanak terhadap kampung halaman.
Lirik Lagu Slowrock Thomas Arya - Luka Jadi Cerita
Klik Play Untuk Memutar Audio
Yang tersayang
Satu cinta mu yang terindah
Sampai akhir nama mu di hati ini
Maaf kasih tiada daya ku menerima
Kisah cinta cerita asmara
Kerna tinggi jarak dinding pemisah
Takkan mungkin terjalin cinta lama
Ku relakan diri mu bahagia dengannya
Walau tangis di hati ini meronta
Sudah takdir hidup kita takkan bersama
Biar luka ini jadi cerita
Kau dan aku pernah saling bermanja
Dua hati insan terlerai sudah
Ku kubur cinta ini untuk kedua kali
Pilu rasa ku mengenang semua
Diri mu yang ku sayangi sepenuh hati
Takkan mungkin aku miliki
Berakhir sudah penantian asmara
Selamat tinggal mimpi indah
Ikhlas ku lepas cinta mu untuk dia
Hidup bersamanya, smoga kau bahagia ku rela
Ku relakan diri mu bahagia dengannya
Walau tangis di hati ini meronta
Sudah takdir hidup kita takkan bersama
Biar luka ini jadi cerita
Kau dan aku pernah saling bermanja
Dua hati insan terlerai sudah
Ku kubur cinta ini untuk kedua kali
Pilu rasa ku mengenang semua
Diri mu yang ku sayangi sepenuh hati
Takkan mungkin aku miliki
Berakhir sudah penantian asmara
Selamat tinggal mimpi indah
Ikhlas ku lepas cinta mu untuk dia
Hidup bersamanya, smoga kau bahagia
Ku rela, ku rela, ku rela